Opak Bakar dan Gula Kelapa Desa Kujang, Oleh-oleh yang Bikin Rindu Pulang Kampung Halaman

03 May 2025
Ditulis oleh Usyi Padmasari S.Psi

Penulis: Tim Kabar Singaparna

Editor: Aris M Fitrian

KABAR SINGAPARNA - Selain menjadi tujuan wisata, Desa Kujang Kecamatan Karangnunggal Kabupaten Tasikmalaya, ternyata memiliki oleh-oleh khas yang wajib untuk dibawa pulang sebagai makanan untuk keluarga atau kerabat. Oleh-oleh khas Desa kujang ini bisa ditemui di berbagai warung atau bisa datang langsung ke tempat pengrajinnya. Seperti Opak bakar dan gula kelapa olahan warga kampung Bentar Desa Kujang yang bikin rindu pulang kembali ke kampung halaman. Baca Juga: Kemenag Tasikmalaya Lakukan Pemantauan di Cipatujah, Hilal Awal Ramadan Diperkirakan Jatuh pada Hari Selasa Kapala Desa Kujang, Hendra Permana, menjelaskan, bukan hanya tempat wisata saja yang wajib dikunjungi oleh para wisatawan ketika berada di Desa Kujang. Sebab ada juga ada oleh-oleh khas hasil olah tangan warga Desa Kujang, seperti Opak bakar kampung Bentar. "Opak bakar ini kaya akan cita rasa yang tinggi dan proses pembuatan opak bakar kampung Bentar pun bisa menjadi edukasi bagi wisatawan yang datang," ucapnya, Senin 11 Maret 2024.

Sumber Artikel berjudul " Opak Bakar dan Gula Kelapa Desa Kujang, Oleh-oleh yang Bikin Rindu Pulang Kampung Halaman ", selengkapnya dengan link: https://kabarsingaparna.pikiran-rakyat.com/kabar-singaparna/pr-3237822983/opak-bakar-dan-gula-kelapa-desa-kujang-oleh-oleh-yang-bikin-rindu-pulang-kampung-halaman


Berita menarik lainnya

Contoh Edit
30 Oktober 2023

contoh edit

Dolorem est optio magnam neque molestiae illo saepe impedit. Quibusdam eaque id aut. Repudiandae est...
Usyi Padmasari S.Psi Selengkapnya
Opak Bakar Dan Gula Kelapa Desa Kujang, Oleh-oleh Yang Bikin Rindu Pulang Kampung Halaman
21 Maret 2021

Opak Bakar dan Gula...

Penulis: Tim Kabar SingaparnaEditor: Aris M FitrianKABAR SINGAPARNA - Selain menjadi tujuan wis...
Usyi Padmasari S.Psi Selengkapnya